Bakteri
menguntungkan (Bakteri Eubacteria) Peranan/Fungsi
1. Acetobacter aceti mengubah alkohol menjadi asam cuka
2. Acetobacter
pasteurianus membuat nata
de soya dr air sisa pembuatan tahu tempe
3. Acetobacter xylinum pembuatan nata de coco
4. Acetomonas asam
cuka
5. Aspergillus
oryzae kecap
6. Azetobacter chlorococcum fiksasi nitrogen yang hidup bebas
7. Azotobacter menyuburkan tanah
8. Bacillus brevis antibiotik triotrisin.
9. Bacillus larvae menghasilkan protein kristalin
10. Bacillus
lentimorbus insektisida
11. Bacillus megatherium pelarut posfat
12. Bacillus polymyxa antibiotik polymixin, antigram-
(mengobati infeksi bakteri Gram-)
13. Bacillus popilliae menghasilkan protein kristalin
14. Bacillus
sphaericus membunuh
larva (ulat) serangga hama tanaman, insektisida
15. Bacillus subtilis antibiotik basitrasin, antigram+, enz.amilase, pupuk bio-fosfor
16. Bacillus thuringiensis menghasilkan protein kristalin, bioinsektisida
17. Bacterio
chlorofil fotoautotrof
18. Bacterio
purpurin fotoautotrof
19. Bauveria bassiana membunuh hama
20. Brevibacterium
flavum memproduksi
asam amino untuk membuat MSG
21. Candida krussei pembuatan cokelat
22. Clostridium acetobutylicum pembuat zat kimia; aseton dan butanol, mengolah limbah organic
23. Clostridium
bitricum asam butirat
24. Clostridium pasteurianum bakteri fiksasi nitrogen yang hidup bebas
25. Clostridium sporangeus menguraikan asam amino menjadi amonia
26. Corynebacterium
glutamicum memproduksi asam amino
untuk membuat MSG
27. Desulfovibrio desulfuricans menguraikan
bangkai,
menguraikan sulfat di tempat becek, menghasilkan H2S